Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2019

Review Artikel Tentang Penyalahgunaan Media Sosial Bagi Masyarakat

B.1. Perkembangan Media Sosial Pada Saat Ini Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia adalah alat (sarana) komunikasi yang terletak diantara dua pihak, perantara atau penghubung.Tujuan utama media teknologi komunikasi adalah untuk mempermudah manusia melakukan interkasi dengan lainnya dalam waktu yang cepat dan singkat, meski tak harus bertatap muka satu dengan lainnya.Komunikasi ini terbagi menjadi 2 (dua) bagian, Yaitu komunikasi 1 (satu) arah dan komunikasi 2 (dua) arah. Perkembangan zaman yang pada saat ini membuat perkembangan media yang meningkat. Saat ini media terpenting dan memiliki jaringan yang luas adalah internet, yang menghubungkan perangkat  komputer masing￾masing penggunanya secara online. Layanan yang diberikan oleh internet inipun beragam dan terus berkembang sesuai kebutuhanmasyarakat. Adapun media sosial merupakan sebuah media yang secara online terhubung melalui internet. Media sosial semakin harisemakin berkembang, dengan media sosial maka kita akan semakin muda