Review Artikel Tentang Penyalahgunaan Media Sosial Bagi Masyarakat

B.1. Perkembangan Media Sosial Pada Saat Ini

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia adalah alat (sarana) komunikasi yang
terletak diantara dua pihak, perantara atau penghubung.Tujuan utama media teknologi komunikasi adalah untuk mempermudah manusia melakukan interkasi dengan lainnya dalam waktu yang cepat dan singkat, meski tak harus bertatap muka satu dengan lainnya.Komunikasi ini terbagi menjadi 2 (dua) bagian, Yaitu komunikasi 1 (satu) arah dan komunikasi
2 (dua) arah.

Perkembangan zaman yang pada saat ini membuat perkembangan media yang meningkat. Saat ini media terpenting dan memiliki jaringan yang luas adalah internet, yang menghubungkan perangkat  komputer masing￾masing penggunanya secara online. Layanan yang diberikan oleh internet inipun beragam dan terus berkembang sesuai kebutuhanmasyarakat. Adapun media sosial merupakan sebuah media yang secara online terhubung melalui internet. Media sosial semakin harisemakin berkembang, dengan media sosial maka kita akan semakin mudah berinteraksi dengan orang lain. Karena dapat berkomunikasi langsung maka pengguna media sosial dapat dengan mudah berinteraksi dengan orang lain. Bahkan tak lagi terpengaruh oleh jarak yang sangat jauh8. Adapun salah satu kebaikan inilah yang menyebabkan saat ini penggunaan media sosial dewasa sebagai sarana komunikasi baru telah merambah di seluruh dunia. Rata-rata masyarakat modern, Seperti orang-orang yang tinggal di perkotaan telah menggunakan media sosial misalnya situs jejaring sosial sebagai salah satu alat untuk berkomunikasi. Situs jejaring sosial, Seperti misalnya
Facebook, YouTube, ataupun Twitter, sebagai media sosial memanjakan penggunanya agar
mudah berpartisipasi, berbagi, dan berbagi dalam dunia virtual. Blog maupun jejaring sosial merupakan bentuk media sosial yang paling umum digunakan oleh masyarakat di seluruh dunia. Sejak awal memang memang kemunculan situs jejaring sosial ini diawali dari adanya inisiatif Media Sosial Pada Saat Ini.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Struktur Organisasi Perusahaan

Keterlibatan Bawahan Dalam Membuat Keputusan